Menstimulasi Kecerdasan Matematis Logis Anak
Weekend part 2 lagi-lagi suami mengajak kami jalan-jalan. Kali ini kami diajak ke salah satu mall di kota kami, sebelum ke mall kami mampir dulu ke Toko Gadget. Saat suami sedang bertanya-tanya sama karyawan tentang spesifikasi Android, duo sholihah sangat aktif, pegang ini itu, penasaran dengan hal yang ditemukan di sini. Sambil saya awasi soalnya Emak agak worry juga kalau-kalau tersenggol android yang di pajangan.
Duo sholihah paling lama di bagian lingkaran putar yang buat undian sepertinya ( sebenarnya saya juga tidak tahu itu buat apa xixixi 😁). Mereka asyik bermain memutarkan lingkaran tersebut, sambil saya jelaskan putaran kencang akan menghasilkan gerakan berputar yang lebih cepat, tetapi jika diputar pelan-pelan maka hasil putarannya lambat .
Tidak hanya belajar cepat dan pelan saja, mereka berdua asyik menebak huruf apa yang berhenti, di lingkungan itu terdapat huruf-huruf juga.
#H2
#gamelevel6
#matharoundus
#ilovmath
#matematikaceria
#kuliahbundasayang
#Bunsay5
#ibuprofesionalkalimantan
@institut.ibu.profesional
No comments:
Post a Comment